Search This Blog

Tuesday, 22 September 2020

Jobdes - Staf Rekrutmen

 

Staf Rekrutmen 

Peran Utama Jabatan (Primary Job Role) :

Melakukan  kegiatan  rekrutmen karyawan baru dan data pelatihan secara akurat dan tepat waktu

 

TUGAS POKOK (Key Tasks )  :

 

1.      Melakukan analisa kebutuhan karyawan karyawan secara komprehensif

2.      Melakukan kegiatan rekrutmen karyawan baru, mulai dari tahap iklan, seleksi dan penempatan karyawan.

3.      Melakukan kegiatan orientasi pelatihan karyawan baru

4.      Melakukan kegiatan evaluasi kinerja karyawan baru setelah masa percobaan dan masa 6 bulan

5.      Melakukan analisa korelasi antara jenis tes seleksi yang dilakukan dengan kinerja karyawan baru

6.      Melakukan pencatatan data administrasi karyawan baru dan data pelatihan secara tertib dan akurat

7.      Melakukan monitoring dan evaluasi kinerja, dan melakukan tindakan solutif serta perbaikan, untuk membuat kinerja terus meningkat dari waktu ke waktu.

 

Job Qualifications :

·         Minimal S1, diutamakan dari juruan Manajemen

·         Pengalaman kerja minimal 2 tahun pada posisi yang setara

·         Kompetensi yang dibutuhkan : recruitment skills

 

Key Performance Indicators :

1.      Rata-rata Skor Evaluasi Karyawan Baru Setelah 6 bulan

2.      Rata-rata Durasi Rekrutment

3.      Employee Turn Over - Involuntary

4.      Employee Turn Over - Voluntary